IHSG Ambruk Lagi, Turun Lebih dari 1%

Jakarta, Kabarberita Indonesia – Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) masih betah di zona merah. Pada penutupan perdagangan hari ini (28/11/2024), IHSG melemah hingga 1,19% ke posisi 7.114,27. Secara intraday, IHSG sempat jatuh ke posisi terdalam ke titik 7.107,28. Selama sepekan ini IHSG pun masih alami pelemahan sebesar 1,13 dari angka penutupan pekan lalu pada level 7.195,57. … Baca Selengkapnya

Bareng Tito dan Ara, AHY Relokasi 139 Warga Kolong Tol Angke ke Rusun

Jakarta, Kabarberita Indonesia – Menteri Koordinator Infrastruktur dan Pembangunan Kewilayahan Agus Harimurti Yudhoyono (Menko AHY) bersama Menteri Dalam Negeri Muhammad Tito Karnavian dan Menteri Perumahan dan Kawasan Permukiman Maruarar Sirait menyerahkan kunci rumah susun secara simbolis kepada warga penghuni kolong tol Jalan Inspeksi Kanal Barat (Jelambar Baru) di Rumah Susun Rawa Buaya, Jakarta Barat, Sabtu … Baca Selengkapnya

IHSG Ambruk Hingga Rupiah Nyaris Tembus Rp 16.000/USD

Jakarta, Kabarberita Indonesia – Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) ditutup melemah 1,18% atau di level psikologis 7.114,27 pada perdagangan Jumat (29/11/2024). Sementara meski tren pelemahan rupiah masih berlanjut, mata uang Garuda hari ini menguat Rp 15.840 per dolar Amerika Serikat (AS). Selengkapnya saksikan dialog Bramudya Prabowo dan Dina Gurning dalam segmen Market Focus di Program … Baca Selengkapnya

Beneran Murah! Transmart Banting Harga Kulkas Besar 2 Pintu Besok

Jakarta, Kabarberita Indonesia – Transmart Minggu ini (1/12/2024) kembali menggelar diskon besar-besaran di Transmart Full Day Sale. Program ini digelar di seluruh Transmart se-Indonesia, dimulai saat toko buka sampai pukul 22.00 di seluruh Transmart se-Indonesia. Banyak promo bertebaran hingga 50% + 20% di semua produk yang dijual Transmart. Salah satu produk yang didiskon saat Transmart … Baca Selengkapnya

MREI Umumkan Pegunduran Diri 3 Pejabatnya, Ada Apa?

Jakarta, Kabarberita Indonesia – Perusahaan reasuransi PT Maskapai Reasuransi Indonesia Tbk (MREI) mengumumkan pengunduran diri tiga pejabat. Adapun tiga pejabat tersebut antara lain adalah Robby Loho yang menjadi Presiden Komisaris MREI, Sarkoro Handajani sebagai Komisaris Independen dan Aloysia Dwi Ana Nurhandayani sebagai Direktur Keuangan Perseroan. Ketiganya menyerahkan surat pengunduran diri pada 28 November 2024. “Pengunduran … Baca Selengkapnya

Nih Penampakan Kedai Kopi Starbucks yang Bisa Intip Negara Korut

Pelanggan mengantre di depan toko baru Starbucks di puncak Observatorium Puncak Aegibong, selatan zona demiliterisasi (DMZ), yang memisahkan kedua Korea, di Gimpo, Korea Selatan, Jumat (29/11/2024). Starbucks membuka cabang di area ‘paling menegangkan’ di dunia, yakni perbatasan Korea Selatan dan Korea Utara. (REUTERS/Kim Soo-hyeon) Artikel Ini Merupakan Rangkuman Dari https://www.cnbcindonesia.com/news/20241130155513-7-592398/nih-penampakan-kedai-kopi-starbucks-yang-bisa-intip-negara-korut

Direksi TUGU Kompak Borong Jutaan Saham, Segini Nilainya

Jakarta, Kabarberita Indonesia – Direksi PT Asuransi Tugu Pratama Indonesia Tbk atau Tugu Insurance melakukan pembelian saham dari perusahaan yang dipimpinnya. Aksi borong untuk saham berkode TUGU ini terungkap dalam Keterbukaan Informasi di Bursa Efek Indonesia (BEI) pada Jumat (29/11/2024) hari ini. Pembelian saham terbanyak dilakukan oleh Tatang Nurhidayat selaku Presiden Direktur TUGU. Tatang membeli saham … Baca Selengkapnya

Pecah Perang Baru di Negara Arab Ini, Pemberontak Kuasai Pusat Kota

Jakarta, Kabarberita Indonesia – Suriah tiba-tiba memanas ketika pasukan oposisi telah menguasai sebagian Aleppo, kota terbesar kedua di Suriah. Sebuah aliansi pemberontak melancarkan serangan mendadak minggu ini, menyapu ke arah timur melalui desa-desa di luar kota dan kembali menimbulkan konflik yang selama bertahun-tahun tak terjadi. Ini adalah pertama kalinya pemberontak Suriah menginjakkan kaki di Aleppo … Baca Selengkapnya

Semoga Dolar AS Tidak Menguat Lagi

Jakarta, Kabarberita Indonesia-Gubernur Bank Indonesia (BI) Perry Warjiyo melihat situasi dunia masih terus bergejolak. Ke depan masih banyak tantangan yang akan dihadapi, terutama dalam pasar keuangan. Perry menjelaskan, dunia kini dihadapkan pada penguatan dolar Amerika Serikat (AS). Indeks dolar bergerak dari level 101 menjadi 107. “Strong dolar, dolar AS kuat dari 101 ke 107 mengakibatkan … Baca Selengkapnya

Harga BBM Non Subsidi Pertamina Resmi Naik, Berlaku 1 Desember 2024

Jakarta, Kabarberita Indonesia – PT Pertamina (Persero) resmi mengubah harga Bahan Bakar Minyak (BBM) khususnya untuk BBM non subsidi mulai 1 Desember 2024. Diantara BBM non subsidi yang mengalami kenaikan adalah Pertamax Turbo (RON 98), Dexlite, dan juga Pertamina DEX. Sementara itu harga BBM non subsidi Pertamax (RON 92) masih tetap. Begitu juga dengan jenis … Baca Selengkapnya

Optimized by Optimole