Pertumbuhan Ekonomi Ditarget 8%, Sektor Apa yang Bisa Digenjot?

Jakarta, Kabarberita Indonesia – Presiden Prabowo Subianto punya target pertumbuhan ekonomi yang ambisius sebesar 8%. Menteri Koordinator bidang Perekonomian Airlangga Hartarto menilai, meski angka 8% terbilang berat, bukan berarti target itu tidak mungkin tercapai.  Airlangga menyebut, Indonesia pernah mencapai pertumbuhan ekonomi yang mendekati 8% puluhan tahun lalu. “Target pertumbuhan 8% itu bukan target yang tidak pernah kita capai atau … Baca Selengkapnya

Kisah Sultan Yogyakarta Dimarahi Habis-Habisan oleh Tukang Beras

Jakarta, Kabarberita Indonesia – Salah satu orang terkaya di Indonesia pada tahun 1940 lalu yakni Sri Sultan Hamengkubuwono IX dikisahkan pernah dimarahi habis-habisan oleh seorang tukang beras. Walau mewarisi harta dan juga sistem feodalisme kerajaan, dia jarang memamerkan harta yang dimilikinya. Bahkan dia hidup dengan cukup sederhana, salah satunya menjadi supir truk pengangkut beras yang … Baca Selengkapnya

Pemerintah Yakin Ekonomi RI Tahan Banting Tahun Depan, Ini Alasanya

Jakarta, Kabarberita Indonesia – Menteri Koordinator bidang Perekonomian Airlangga Hartarto optimistis Indonesia dapat bertahan di tengah gempuran tantangan ekonomi tahun 2025 mendatang. Hal itu dia ungkapkan saat bertemu sejumlah pengusaha dalam acara pengukuhan pengurus KADIN Indonesia periode 2024-2029. “Kalau kita lihat dari hasil kemarin Bapak Presiden keliling, mulai dari China, Peru, China, Washington, Peru, kemudian Brazil, … Baca Selengkapnya

Penampakan Thailand Lumpuh Direndam Banjir, 9 Orang Tewas

Dari foto udara menampilkan wilayah Hat Yai, provinsi Songkhla, Thailand terendam banjir pada Minggu (30/11/2024). Banjir yang disebabkan oleh hujan lebat di Thailand selatan telah menewaskan sembilan orang. Banjir ini membuat lebih dari 13.000 orang mengungsi. Tim penyelamat yang menggunakan perahu dan jet ski saat ini berupaya menjangkau penduduk yang terlantar. (REUTERS/Roylee Suriyaworakul)   … Baca Selengkapnya

Resmi Naik! Ini Daftar Terbaru Harga BBM di Seluruh SPBU Pertamina

Jakarta, Kabarberita Indonesia – PT Pertamina (Persero) resmi menaikkan harga bahan bakar minyak (BBM) non subsidi, khususnya untuk jenis BBM Pertamax Turbo, Dexlite, dan Pertamina Dex. Kenaikan harga tersebut mulai berlaku per 1 Desember 2024. Sedangkan, untuk harga BBM non subsidi jenis lainnya seperti Pertamax (RON 92) dan Pertamax Green (RON 95) masih tetap. Begitu … Baca Selengkapnya

Eropa Masih Panas, Ribuan Orang Berdemo-Polisi Tembak Gas Air Mata

Jakarta, Kabarberita Indonesia – Ribuan demonstran terus menggelar protes di ibu kota Georgia, Tbilisi, pada Sabtu (30/11/2024) malam. Protes terus dilancarkan sebagai protes terhadap pemerintah yang membatalkan perundingan untuk bergabung dengan Uni Eropa (UE). Melansir Reuters pada Minggu (1/12/2024), ribuan demonstran telah membangun barikade, memecahkan jendela, dan menyalakan kembang api di luar gedung parlemen. Polisi … Baca Selengkapnya

Banggar DPR Ingatkan Keputusan Penundaan PPN 12% di Tangan Prabowo

Jakarta, Kabarberita Indonesia – Wakil Ketua Badan Anggaran DPR RI Wihadi Wiyanto menegaskan keputusan menunda atau melanjutkan amanat Undang-Undang Harmonisasi Peraturan Perpajakan (UU HPP) soal kenaikan PPN menjadi 12% pada tahun depan berada di tangan Presiden. Hal ini diungkapkan dalam pertemuan Badan Anggaran (Banggar) dengan jajaran Pemerintah Provinsi (Pemprov) Jawa Timur, Kamis lalu (28/11/2024). “Salah … Baca Selengkapnya

Korea Selatan Diprediksi Jadi Negara yang Akan Hilang Duluan dari Bumi

Jakarta, Kabarberita Indonesia – Korea Selatan (Korsel), yang dulunya merupakan negara contoh pesatnya pertumbuhan ekonomi dan modernisasi, kini tengah bergulat dengan krisis kesuburan. Angka kelahiran negara itu telah anjlok ke tingkat yang sangat rendah. Jika tren ini terus berlanjut, populasi di Negeri Ginseng tersebut dapat menyusut hingga sepertiga dari jumlah populasinya saat ini pada akhir … Baca Selengkapnya

Pesan Chairul Tanjung untuk Pengurus Kadin 2024-2029

Jakarta, Kabarberita Indonesia – Chairman dan Founder CT Corp Chairul Tanjung mengungkapkan pesan penting kepada para pengurus Kamar Dagang dan Industri (Kadin) Indonesia 2024-2029 yang baru saja dikukuhkan, Minggu (1/12/2024). Chairul Tanjung yang akrab dipanggil CT mengatakan Kadin adalah satu keluarga usaha yang bertugas untuk membantu pemerintah menciptakan iklim usaha yang sehat. Dengan iklim usaha … Baca Selengkapnya

Optimized by Optimole