Tumpukan Utang Sritex (SRIL) yang Menggunung di 28 Bank

Jakarta, Kabarberita Indonesia – Emiten tekstil PT Sri Rejeki Isman Tbk (SRIL) tengah menumpuk utang hingga dinyatakan pailit. Utangnya pun tersebar di berbagai bank di Indonesia dengan nominal yang berbeda-beda. Mengacu pada laporan keuangan per semester I-2024, liabilitas SRIL tercatat sebesar US$1,6 miliar atau sekitar Rp 25,01 triliun, sementara ekuitasnya telah mencatatkan defisiensi modal sebesar … Baca Selengkapnya

Jelang Long Wekeend, Harga Emas Antam Stabil Rp1.520.000/gram

Jakarta, Kabarberita Indonesia – Harga emas Logam Mulia produksi PT Aneka Tambang Tbk pada hari ini, Jumat (27/12/2024) berada di Rp1.520.000 per gram di butik emas LM Graha Dipta Pulo Gadung, harga tersebut tidak berubah dari harga perdagangan sebelumnya. Sementara itu harga buyback (harga yang digunakan ketika menjual emas kembali) menjadi Rp1.378.000 per gram, turun … Baca Selengkapnya

Bank Dunia Bawa Kabar Baik Buat China di 2024 & 2025

Jakarta, Kabarberita Indonesia – Bank Dunia (World Bank) pada Kamis menaikkan perkiraannya untuk pertumbuhan ekonomi China pada tahun 2024 dan 2025. Hal ini terjadi setelah Negeri Tirai Bambu diliputi prospek yang lesu akibat hambatan di sektor properti. Dalam laporan Kabarberita International yang mengutip Reuters, Bank Dunia memperkirakan pertumbuhan produk domestik bruto (PDB) China sebesar 4,9% tahun … Baca Selengkapnya

Ekonomi Dunia Diprediksi Suram, Koleksi 3 Aset Ini untuk Bertahan

Jakarta, Kabarberita Indonesia – Volatilitas kondisi ekonomi dan geopolitik membuat dunia masuk ke dalam kondisi ‘gelap’. Bahkan, dampak rambatannya turut dirasakan oleh Indonesia. Diberitakan sebelumnya, Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati dan juga Bank Indonesia telah menyoroti keadaan ini. “Dinamika politik security ini beri pengaruh sangat nyata terhadap tren ekonomi dunia,” kata Sri Mulyani, dikutip Jumat … Baca Selengkapnya

Ricuh PPN Naik 12%, Ajakan Boikot Pajak hingga Saling Tuding di DPR

Jakarta, Kabarberita Indonesia – Di tengah gelombang penolakan pemberlakuan pajak pertambahan nilai (PPN) 12%, pemerintahan Presiden Prabowo memilih untuk tetap menjalankan mandat Undang-Undang Harmonisasi Peraturan Perpajakan (HPP). Artinya, PPN 12% akan tetap berlaku mulai 1 Januari 2025. Kepastian tersebut disampaikan oleh para anggota dewan yang dipimpin oleh Wakil Ketua DPR Sufmi Dasco dalam konferensi pers … Baca Selengkapnya

Siapa Pemilik Mal Gandaria City? Ternyata Ini Orangnya

Jakarta, Kabarberita Indonesia – Gandaria City adalah salah satu mal terbesar di Jakarta Selatan. Mal yang kerap disebut “Gancit” ini terdiri dari 7 lantai, dan berada di Jalan Sultan Iskandar Muda, Kebayoran Lama. Mal ini mulai dibangun pada tahun 2007, dan resmi beroperasi pada 5 Agustus 2010. Gancit yang hampir selalu ramai pengunjung ini memiliki … Baca Selengkapnya

Negara Perang Saudara Diamuk Jet Tempur AS, 2 Tewas

Jakarta, Kabarberita Indonesia – Jet tempur Amerika Serikat (AS) dilaporkan melancarkan serangan udara ke Somalia. Hal tersebut menewaskan dua orang, sebagaimana dilaporkan AFP, Jumat (27/12/2024). Serangan terjadi Selasa, sekitar 10 kilometer (km) barat daya kota Quyno Barrow, selatan Mogadishu. Dalam sebuah pernyataan, dikatakan bahwa serangan menargetkan kelompok pemberontak, Al-Shabaab. “Serangan itu dilakukan dalam koordinasi dengan … Baca Selengkapnya

Inflasi AS Turun, Harga Minyak Kembali Merangkak

Jakarta, Kabarberita Indonesia – Harga minyak mentah dunia cenderung stabil usai pasar mempertimbangkan ekspektasi penurunan suku bunga The Federal Reserve (The Fed) hingga prospek permintaan minyak China. Pada perdagangan Jumat (20/12/2024), harga minyak mentah WTI berjangka tercatat terdepresiasi 0,64% di level US$69,46 per barel. Berbeda dengan minyak mentah Brent yang tercatat menguat 0,08% di level … Baca Selengkapnya

Azerbaijan Airlines Jatuh Ditembak Rudal Rusia

Jakarta, Kabarberita Indonesia – Sistem pertahanan udara Rusia disebut menjadi penyebab jatuhnya pesawat Azerbaijan Airlines, J2-8243, di Aktau, Kazakstan, Rabu lalu. Peristiwa ini sebelumnya menewaskan 38 dari total 67 orang yang berada di dalam pesawat. Mengutip Reuters, Jumat (27/12/2024), setidaknya empat sumber membeberkan fakta itu. Ini berasal dari temuan awal penyelidikan penyebab jatuhnya pesawat nahas … Baca Selengkapnya

Menanti Kado Santa, Rupiah Potensi Menguat Hari Ini!

Jakarta, Kabarberita Indonesia – Jelang natal, pergerakan rupiah potensi menguat dalam melawan dolar Amerika Serikat (AS) pada perdagangan Senin hari ini (23/12/2024). Meskipun dalam sepekan rupiah masih melemah 1,25%, akan tetapi pada penutupan perdagangan Jumat (20/12/2024) mata uang Garuda mulai sumringah dengan menguat hingga 0,58% ke level Rp16,190/US$. Terpantau sepanjang perdagangan Jumat, nilai tukar rupiah … Baca Selengkapnya

Optimized by Optimole