Orang Kecil Main Saham Pasti Kalah, Bandar yang Menang

Jakarta, Kabarberita Indonesia – Presiden Prabowo Subianto menyebut instrumen investasi di pasar saham kurang bersahabat bagi investor bermodal kecil. Menurutnya, yang memegang kendali terhadap harga saham hanyalah investor kakap. “Dan saya kasih tahu ya, main-main sama itu, kalau orang kecil ya pasti kalah itu untuk orang kecil itu biasanya sama dengan judi itu yang menang … Baca Selengkapnya

Menanti Kabar Dari AS, IHSG Ditutup Menguat

Jakarta, Kabarberita Indonesia – Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) ditutup menguat 1,82% atau di posisi 7.326,76 pada akhir perdagangan Rabu (04/12/2024). Menuruut Equity Analyst Kabarberita Indonesia Research Susi Setiawati, salah satu faktornya investor tengah menyambut window dressing di Bulan Desember. IHSG juga diprediksi berada di level 7.500an karena ada optimisme data ekonomi dan suku bunga. … Baca Selengkapnya

Bos EXCL Dian Siswarini Mundur, Tersisa 2 Dirut Perempuan Emiten LQ45

Jakarta, Kabarberita Indonesia – Presiden Direktur & CEO PT XL Axiata Tbk. (EXCL) Dian Siswarini telah mengundurkan diri dari jabatannya pada Rabu (3/12/2024). Dalam keterbukaan informasi, emiten provider telekomunikasi itu menyebut pengunduran diri Dian adalah karena alasan pribadi. Selanjutnya, permohonan pengunduran diri tersebut akan diputuskan dalam Rapat Umum Pemegang Saham (RUPS) terdekat sesuai dengan anggaran … Baca Selengkapnya

Korea Umumkan Darurat Militer, Bitcoin Ambruk Puluhan Persen

Jakarta, Kabarberita Indonesia – Harga Bitcoin terjun lebih dari 20% dalam waktu singkat pada 3 Desember 2024 setelah Presiden Korea Selatan, Yoon Suk Yeol, mengumumkan “darurat militer,” menurut data yang dilacak oleh TradingView. Penurunan tajam ini teramati pada pasangan perdagangan won Korea Selatan (KRW). Dilansir dari cryptobriefing.com, pada 3 Desember 2024, Presiden Korea Selatan Yoon … Baca Selengkapnya

Catat Saldo Minimal BCA dan Biaya Admin Sesuai Jenis Tabungan

Jakarta, Kabarberita Indonesia – Menyimpan dana di bank tentu terjamin aman. Namun, ada yang perlu diperhatikan bagi masyarakat yang ingin membuka rekening baru. Salah satunya terkait saldo minimal tabungan dari tiap produk yang ditawarkan oleh bank. Hal itu dapat menjadi pertimbangan saat ingin membuka rekening tabungan. Setiap bank, memiliki produk tabungan dan saldo minimal yang … Baca Selengkapnya

Israel Ancam Serang Lebanon, Harga Minyak Naik 2%

Jakarta,Kabarberita Indonesia – Harga minyak naik lebih dari 2% karena Israel mengancam akan menyerang negara Lebanon jika gencatan senjatanya dengan Hezbollah tidak terjadi. Di sisi lain, investor bersiap menghadapi pengumuman OPEC+ terkait perpanjangan pemotongan pasokan minggu ini. Berdasarkan data Refinitiv pada perdagangan Selasa (3/12/2024) harga minyak acuan Brent menguat 2,49% ke US$73,62 per barel. Sementara acuan Amerika Serikat West … Baca Selengkapnya

Kabar Terkini Soal Laba Hingga IPO Saham Emiten di BEI

Jakarta, Kabarberita Indonesia – PT Bank BTPN Tbk (BTPN) telah resmi merubah namanya menjadi PT Bank SMBC Indonesia Tbk. Transformasi ini merupakan langkah untuk memperkuat kehadiran SMBC Indonesia di pasar yang semakin kompetitif. Emiten batu bara, PT Bumi Resources Tbk (BUMI), berhasil membukukan laba bersih periode berjalan yang dapat diatribusikan kepada pemilik entitas induk sebesar … Baca Selengkapnya

Asing Balik Lagi ke Pasar RI, IHSG Lanjut Rebound!

Jakarta, Kabarberita Indonesia – Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) terpantau melanjutkan penguatan hari kedua setelah asing akhirnya mencatatkan net buy. Kabarberita Indonesia memantau pada perdagangan Rabu hari ini (4/12/2024) hingga pukul 09.50 WIB, IHSG menguat lebih dari 1% ke posisi 7280,60. Jika ini bertahan sampai akhir sesi, IHSG potensi melanjutkan penguatan dari hari sebelumnya sebesar … Baca Selengkapnya

OJK Buka Rekrutmen Staf, Cek Tanggal, Syarat & Cara Pendaftaran

Jakarta, Kabarberita Indonesia – Otoritas Jasa Keuangan (OJK) kembali membuka rekrutmen Program Pendidikan Calon Staf (PCS) Angkatan 8 dan Pendidikan Calon Pegawai Tata Usaha (PCT) Angkatan 2 Tahun 2024. Rekrutmen PCS ditujukan untuk lulusan D-IV/S1 hingga S3 dari perguruan tinggi terakreditasi. Sementara itu, PCT terbuka bagi lulusan D3 dengan akreditasi yang sama. Pendaftaran dibuka secara online … Baca Selengkapnya

Jelang Pidato Powell, Rupiah Masih Potensi Volatil!

Jakarta, Kabarberita Indonesia – Pergerakan rupiah dalam melawan dolar Amerika Serikat (AS) pada Rabu hari ini (4/12/2024) tampaknya masih akan volatil menjelang pidato chairman the Fed, Jerome Powell.  Melansir data Refinitiv, pada penutupan perdagangan kemarin (3/12/2024) rupiah tertekan hingga 0,25% dan berakhir di level Rp15.935/US$. Sepanjang hari, nilai tukar rupiah berfluktuasi di rentang Rp15.958/US$ hingga Rp15.900/US$. … Baca Selengkapnya

Optimized by Optimole