Rupiah Makin Lemah, Big Bank Mulai Jual Dolar Rp16.000




Jakarta, Kabarberita Indonesia – Rupiah kembali melemah terhadap dolar Amerika Serikat (AS), semakin mendekati level Rp16.000/US$. Pelemahan ini menandakan pelemahan empat kali berturut-turut sejak awal perdagangan pekan ini.

Berdasarkan data Refinitiv, mata uang garuda mengakhiri perdagangan kemarin, Kamis (12/12/2024), di posisi Rp15.920/US$ di pasar spot, melemah tipis 0,06% di hadapan greenback.

Sementara DXY pada pukul 08:58 WIB naik tipis 0,03% di angka 106,39. Angka ini lebih tinggi jika dibandingkan dengan posisi kemarin yang berada di angka 106,36.

Sejumlah bank pun terpantau telah menjual dolar dengan harga jual yang tembus Rp16.000. Lantas, berapa kurs dolar AS di big bank RI hari ini Jumat (13/12/2024)?

BCA

PT Bank Central Asia Tbk. (BBCA) menetapkan per pukul 09.36 WIB:

E-Rate

-Beli: Rp15.963

-Jual: Rp15.983

TT Counter

-Beli: Rp15.795

-Jual: Rp16.095

Bank Notes

-Beli: Rp15.795

-Jual: Rp16.095

Bank Mandiri

Bank pelat merah PT Bank Mandiri (Persero) Tbk. (BMRI) menetapkan per pukul 09.11 WIB:

Special Rate

-Beli: Rp15.945

-Jual: Rp15.965

TT Counter

-Beli: Rp15.700

-Jual: Rp16.050

Bank Notes

-Beli: Rp15.700

-Jual: Rp16.050

BNI

Bank pelat merah PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk. (BBNI) menetapkan per 13.05 WIB:

Special Rate

-Beli: Rp15.906

-Jual: Rp15.956

TT Counter

-Beli: Rp15.810

-Jual: Rp16.080

Bank Notes

-Beli: Rp15.810

-Jual: Rp16.080

BRI

Bank pelat merah PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk. (BBRI) menetapkan per 09.23 WIB:

E-Rate

-Beli: Rp15.950

-Jual: Rp15.980

TT Counter

-Beli: Rp15.870

-Jual: Rp16.070

(ayh/ayh)

Saksikan video di bawah ini:

Video: Adu Laba 4 Bank Besar: BRI, BCA, BNI, Mandiri, Ini Pemenangnya!




Next Article



Pengusaha Teriak Pusing! Minta Dolar Balik Lagi ke Rp15.000




Artikel Ini Merupakan Rangkuman Dari https://www.cnbcindonesia.com/market/20241213094644-17-595689/rupiah-makin-lemah-big-bank-mulai-jual-dolar-rp16000

Tinggalkan komentar

Optimized by Optimole