Rumah BUMN BRI di Kotamobagu Jadi Wadah UMKM Bertumbuh
Jakarta, Kabarberita Indonesia – PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk (BBRI) melalui Rumah BUMN mendorong Pelaku Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM) naik kelas hingga go global. Upaya ini dilakukan mengingat UMKM memiliki peran sebagai tulang punggung perekonomian nasional. Rumah BUMN merupakan inisiatif Kementerian BUMN dan Perusahaan BUMN untuk memberdayakan ekonomi kerakyatan. Khususnya UMKM yang di dalamnya … Baca Selengkapnya