Prabowo Ungkap Jurus Keberhasilan Bangsa

Jakarta, Kabarberita Indonesia – Presiden Prabowo Subianto menghadiri Pertemuan Tahunan Bank Indonesia di Grha Bhasvara Icchana, kompleks kantor pusat BI, Kota Jakarta Pusat, Jumat (29/11/2024) malam. Dalam sambutannya, Prabowo mengaku senang dengan tema PTBI tahun ini, yaitu Sinergi Memperkuat Stabilitas dan Transformasi Ekonomi Nasional. Menurut Prabowo, hal ini menjadi kunci kebangkitan sebuah bangsa. Selengkapnya di … Baca Selengkapnya

Eropa Chaos, Polisi Tembak Peluru Karet-Gas Air Mata

Jakarta, Kabarberita Indonesia – Polisi antihuru-hara Georgia pada Jumat (29/11/2024) mengerahkan gas air mata dan meriam air terhadap demonstran yang memprotes keputusan pemerintah untuk menunda pengajuan keanggotaan Uni Eropa (UE). Laporan AFP menyebut ribuan orang berunjuk rasa di ibu kota Tbilisi dan kota-kota di seluruh Georgia setelah Perdana Menteri Irakli Kobakhidze mengumumkan keputusan tersebut. Ini … Baca Selengkapnya

Video: Teka-Teki Pemimpin Baru Jakarta

Jakarta, Kabarberita Indonesia – Pemilihan kepala daerah baru saja digelar pada Rabu, 27 November 2024. Di Jakarta, Cagub dan Cawagub Pramono-Rano Karno unggul diketahui unggul Quick Count. Redaksi Kabarberita Kabarberita Indonesia menyoroti karakter pemilih di Jakarta. Di luar dugaan, Pramono dan Rano unggul dibanding calon yang diprediksi dalam survei. Lantas apa saja faktornya? Selengkapnya saksikan … Baca Selengkapnya

Prabowo Tetapkan Rata-rata UMP 2025 Naik 6,5%, Ini Alasannya!

Jakarta, Kabarberita Indonesia-Presiden Prabowo Subianto menetapkan rata-rata Upah Minimum Provinsi (UMP) 2025 sebesar 6,5%. Hal ini sudah mempertimbangkan kondisi dunia usaha dan kebutuhan masyarakat. “Kita ambil keputusan untuk menaikkan rata-rata UMO nasional sebesar 6,5% pada tahun 2025,” ungkap Prabowo dalam konferensi pers di Istana Kepresidenan, Jakarta, Jumat (29/11/2024). Menurut Prabowo, kesejahteraan buruh menjadi fokus yang … Baca Selengkapnya

Ramai PPN 12% Diprotes, Ketua Komisi XI DPR Cuma Bilang Begini

Tangerang, Kabarberita Indonesia – Rencana kenaikan Pajak Pertambahan Nilai (PPN) menjadi 12% menuai respons beragam dari masyarakat. Banyak pihak menyuarakan penolakan karena khawatir kebijakan ini akan memberatkan daya beli masyarakat di tengah pemulihan ekonomi. Kendati demikian, Ketua Komisi XI DPR RI Mukhamad Misbakhun meminta masyarakat untuk bersabar dan memberi waktu kepada pemerintah supaya bisa memberikan keputusan … Baca Selengkapnya

Sambut HUT ke-129, BRI Hadirkan Program Spesial BRIguna

Jakarta, Kabarberita Indonesia – Dalam rangka memperingati hari jadi ke-129 tahun yang jatuh pada 16 Desember 2024, PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk (BBRI) atau BRI mempersembahkan program spesial pinjaman BRIguna. Program ini dirancang untuk memenuhi berbagai kebutuhan finansial dengan lebih mudah kepada masyarakat. Program ini menawarkan gimmick menarik berupa suku bunga kompetitif dan kemudahan … Baca Selengkapnya

Bahlil Laporkan Data Penerima BLT Pengganti Subsidi BBM Cs ke Prabowo

Jakarta, Kabarberita Indonesia – Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM), Bahlil Lahadalia buka suara terkait perkembangan terbaru rencana pemerintah untuk mengevaluasi skema subsidi bahan bakar minyak (BBM) dan listrik. Adapun, salah satu usulan skema penyaluran subsidi BBM dan listrik yakni dengan bantuan langsung tunai (BLT). Bahlil mengaku telah melaporkan skema penyaluran subsidi BBM dan … Baca Selengkapnya

Kenaikan Gaji Guru Honorer & ASN Hingga Putin Ancam Serang Kyiv

Jakarta, Kabarberita Indonesia – Presiden Prabowo Subianto mengumumkan kenaikan gaji guru berstatus Aparatur Sipil Negara dan Honorer mulai tahun 2025. Selain itu Presiden Rusia, Vladimir Putin mengancam akan menyerang pusat-pusat pengambilan keputusan di Ibu Kota Ukraina Kyiv dengan rudal hipersonik baru Rusia. Simak informasi selengkapnya dalam program Profit Kabarberita Indonesia (Sabtu, 29/11/2024) berikut ini. Artikel … Baca Selengkapnya

Cerita Raja Jawa Pensiun, Pilih Hidup Tenang Tak Urus Politik Kerajaan

Jakarta, Kabarberita Indonesia – Elite kekuasaan Indonesia masa kini seringkali tidak sadar bahwa kekuasaan ada batasnya. Jika waktu berkuasa sudah habis, maka sepatutnya hidup tenang menikmati masa pensiun. Ratusan tahun lalu para Raja Jawa sudah memberikan teladan baik, bagaimana kekuasaan tak perlu dipertahankan berlebih. Salah satunya adalah kisah Raja Jawa dari Kadipaten Mangkunegaran, Solo, yakni Mangkunegara VI yang tak … Baca Selengkapnya

Potret Longsor Maut Kubur Ratusan Orang Hidup-Hidup, 15 Tewas

Anggota tim Masyarakat Palang Merah Uganda (URCS) bersama dengan otoritas setempat dan anggota masyarakat mengevakuasi pencarian korban usai bencana tanah longsor yang dipicu oleh hujan lebat, di Distrik Bulambuli, Uganda, 28/11/2024. (Uganda Red Cross Society/Handout via REUTERS) Artikel Ini Merupakan Rangkuman Dari https://www.cnbcindonesia.com/news/20241129081932-7-592030/potret-longsor-maut-kubur-ratusan-orang-hidup-hidup-15-tewas

Optimized by Optimole