Suku Bunga BI Masih Tinggi, Deposito Warga RI Malah Seret
Jakarta, Kabarberita Indonesia – Bank Indonesia mencatat deposito perorangan mengalami kontraksi selama tiga bulan terakhir. Deposito perorangan terhimpun sebesar Rp1.437,3 triliun per Oktober 2024, turun 3,5% secara tahunan atau year on year (yoy). Penurunan itu semakin parah setiap bulannya dalam tiga bulan terakhir. Pada bulan September, deposito perorangan -2,7% yoy, dan sebulan sebelumnya -2% yoy. Secara keseluruhan, … Baca Selengkapnya