Dunia Bakal Dibanjiri 75% Nikel RI, Ini Bahayanya..
Jakarta, Kabarberita Indonesia – Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) mewanti-wanti ‘bahaya’, tatkala melimpahnya produk nikel Indonesia yang diprediksi akan memenuhi hingga 75% kapasitas nikel dunia pada tahun 2026 mendatang. Direktur Jenderal Mineral dan Batu Bara (Dirjen Minerba) Kementerian ESDM, Tri Winarno mengungkapkan, bahwa jika produksi nikel dunia berlimpah namun tidak seimbang dengan jumlah … Baca Selengkapnya